Meskipun Guru SMA Negeri 1 Arjasa telah memohon maaf. Namun apa yang dilakukan oleh Plt Kacabdin Pendidikan Provinsi Jatim Wilayah Sumenep, yang tidak merespon permohonan audiensi resmi sebelumnya, tetap dipertanyakan.
Berita Sumenep
Kumpulan Berita Sumenep Dan informasi terkini di Kabupaten Sumenep

Plt Kacabdin Pendidikan Sumenep Dianggap Lindungi Guru Gemulai yang Lecehkan Wartawan
Plt Kacabdin Pendidikan Provinsi Jatim Wilayah Sumenep dianggap melindungi anak buahnya, Guru SMA Negeri 1 Arjasa yang lecehkan dan ancam wartawan.

IKA PMII Datangi PLTD Pulau Raas
Pemadaman listrik bergilir yang kembali terjadi di Pulau Raas, membuat IKA PMII mendatangi PLTD Raas guna menanyakan hal tersebut.

Penghasilan Menggiurkan, Pemuda Sumenep Ini Nekat Jadi Tekong
Potensi pendapatan puluhan juta setiap bulannya membuat Pemuda Sumenep asli Kepulauan Kangean ini mantap menjadi tekong, penyedia jasa pemberangkatan tenaga kerja ke negeri seberang.